Saya merupakan mahasiswa D3 Teknik Informatika yang akan lulus di tahun ini. Saya memiliki minat yang sangat tinggi dalam software development, terutama dalam penggunaan bahasa C# dengan framework ASP.NET. Saya juga memiliki pengalaman dalam menggunakan framework ini selama setahun selama program magang saya
Riwayat Pendidikan
2022 sampai 2025
D3 - Politeknik Negeri Batam
Teknik Informatika , Ahli Madya Komputer (A.Md.Kom)
Software Developer Intern di Schneider Electric Manufacturing Batam
17 Jul 2024 –
16 Jul 2025
Mengembangkan aplikasi web internal dengan ASP.NET MVC, merancang & optimasi database SQL Server, membangun UI responsif, menangani backend & integrasi API, pemeliharaan sistem, debugging, serta kolaborasi lintas tim untuk solusi software efisien.
Tingkat: Advanced
– Kemampuan problem solving yang cukup tinggi
Quick learner
75%
75%
Tingkat: Advanced
– Cepat mempelajari hal baru
Adaptive
75%
75%
Tingkat: Advanced
– Kemampuan beradaptasi yang tinggi dalam lingkungan baru
Critical thinking
75%
75%
Tingkat: Advanced
– Kemampuan berpikir kritis dalam menyelesaikan pekerjaan
Keahlian Tambahan
Belum ada keahlian tambahan yang ditambahkan.
Pelatihan
Belum ada data pelatihan.
Proyek
Belum ada proyek yang tercatat.
Ketertarikan Karier
Quality Assurance (Tinggi)
Karena saya sebelumnya pernah mengembangkan aplikasi/software, saya menjadi tahu kalau quality assurance merupakan posisi yang penting dalam pengembangan aplikasi
Software Development (Tinggi)
Karena latar belakang saya di bidang teknik informatika dan pengalaman saya dalam software development, saya tertarik untuk mengasah kemampuan saya di bidang ini lebih baik lagi